Indoarsip

Layanan Pemusnahan Arsip Yang Profesional, Aman, dan Terpercaya

Dokumen/ arsip yang tidak lagi memiliki nilai guna & telah habis masa retensinya dapat memenuhi ruang arsip dan menjadi masalah bahkan berpotensi menimbulkan risiko kebocoran data apabila tidak segera dimusnahkan dengan tepat.

Kami senantiasa hadir memberikan layanan pemusnahan arsip yang aman, profesional, serta ramah lingkungan. Dan tentunya, mengikuti peraturan yang berlaku, termasuk standar yang ditetapkan oleh ANRI (Arsip Nasional Republik Indonesia).

Proses Yang Baik,
Memberikan Hasil Terbaik

Keunggulan Layanan Kami

Proses Aman dan Ramah Lingkungan

Pemusnahan dilakukan dengan aman dan dapat disaksikan langsung untuk memastikan transparansi kepada para pelanggan. Menggunakan metode pemusnahan yang ramah lingkungan dengan mesin shredder tanpa khawatir menimbulkan polusi pada lingkungan sekitar

Menjaga Kerahasiaan Data

Dilakukan dengan standar keamanan tinggi, dicacah menggunakan mesin shredder modern yang memberikan hasil potongan cross-cut untuk memastikan informasi pada dokumen anda tidak dapat dikenali lagi

Berita Acara & Dokumentasi Resmi

Kami memberikan Berita Acara & dokumentasi resmi sebagai bukti pertanggungjawaban dan kepatuhan terhadap regulasi

Layanan Pengambilan Arsip

Armada kami siap menjemput arsip yang akan dimusnahkan langsung dari lokasi Anda, sehingga proses lebih praktis dan efisien

Terpercaya Sejak 1995

Hampir selama 30 tahun memberikan layanan pemusnahan arsip yang dipercaya oleh lebih dari 1.700 pelanggan baik dari sektor swasta, pribadi, maupun BUMN & Instansi pemerintah

Indoarsip Pemusnahan Dokumen
Fitur

01

Armada dengan Karoseri Tertutup dan Tersegel

Memastikan keamanan dokumen anda terjaga sebelum dimusnahkan.

02

Lokasi Gudang Pemusnahan yang Strategis

Berada di kawasan industri modern yang berlokasi di Cikarang.

03

Mesin Shredder Ramah Lingkungan

Dengan teknologi terkini dan berkapasitas besar untuk memenuhi kebutuhan pemusnahan arsip anda.

04

Penyaksian Pemusnahan yang Fleksibel

Proses pemusnahan dokumen yang dapat disaksikan langsung on-site ke gudang kami maupun melalu layanan live streaming.

05

Penerbitan Berita Acara

Beserta dokumentasi sebagai bukti resmi bahwa pemusnahan dilakukan dengan aman dan transparan.

06

Sertifikat Penyelamatan Pohon

Kami berikan bagi anda yang telah mendukung pelestarian lingkungan dengan rutin melakukan pemusnahan dokumen di Indoarsip.

Alur Pemusnahan

Survei

Tim kami dapat melakukan survei ke tempat anda, untuk memudahkan anda memahami tahapan demi tahapan sebelum proses pemusnahan

Pemilahan

Pemilahan dokumen dapat dilakukan mandiri maupun oleh tenaga Indoarsip yang ahli dan terpercaya

Pengemasan

Pengemasan dapat dilakukan menggunakan kemasan tertutup seperti dus & karung untuk memastikan dokumen anda terjaga selama proses pengambilan

Pengiriman Request

Anda dapat mengajukan permintaan melalui aplikasi web customer maupun email yang mudah dan aman

Pemusnahan & Berita Acara

Pemusnahan segera dilakukan sesuai jadwal, dengan langsung mendapatkan Berita Acara

Sekarang Adalah Waktu Yang Tepat
& Dapatkan Penawaran Terbaik Kami

Pemusnahan arsip bukan sekadar membuang dokumen lama,
tetapi merupakan langkah penting dalam menjaga tata kelola informasi yang profesional.

Pastikan Arsip Dimusnahkan
Dengan Baik dan Benar

Hubungi kami untuk konsultasi & jadwalkan pemusnahan arsip sesuai kebutuhan Anda

More Knowledge

Jasa Pemusnahan Dokumen Brochure
Jasa Pemusnahan Dokumen Details